BMKG
Jumat, 13 Oktober 2023 19:41 WIB
Penulis:Nila Ertina
PALEMBANG, WongKito.co - Suhu panas ekstrem dan kabut asap berpotensi terjadi sepanjang hari di Kota Palembang, Sabtu (14/10/2023).
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan panas ekstrem akan terjadi pada tengah hari besok.
Baca Juga:
Suhu udara di Kota Palembang diprakirakan mencapai 37 derajat Celcius, demikian mengutip laman bmkg.go.id.
Tak hanya suhu ekstrem, asap terjadi sejak dini hari sampai malam hari.(*)