KabarKito
Prakiraan Cuaca Sumsel, 4 Kota Berpotensi Hujan
PALEMBANG, WongKito.co - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan empat kota di Sumatera Selatan berpotensi hujan pada siang hari.
Empat kota tersebut adalah Baturaja, Martapura dan Muaradua serta Pagar Alam, demikian mengutip laman resmi bmkg, Rabu (23/8/2023).
Baca Juga:
- Inilah 19 Daftar Terbaru Operasi yang Ditanggung BPJS Kesehatan, Simak Yuk!
- 3 Metode Penanggulangan Polusi Udara Jakarta
- Platform Holistik untuk Pengelolaan Interaksi Digital, Smartfren Luncurkan 1ENGAGE
Sedangkan 13 kota lainnya, cuaca cerah berawan hingga cerah.
Sementara pada malam hari, tiga kota lainnya, yaitu Kayu Agung, Lahat dan Sekayu juga hujan.
Dengan suhu rerata 21-33 derajat celcius dan kelembapan 60-90 persen.(*)