Ragam
RUPST BNI, Inilah Jajaran Dewan Komisaris dan Direksi Terbaru
JAKARTA - Fapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) Tahun Buku 2022, PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BBNI) menetapkan jajaran dewan komisaris dan direksi untuk tahun 2023.
Direktur Utama BNI Royke Tumilaar dalam konferensi pers RUPST BNI 2023 yang diselenggarakan secara virtual, Rabu (15/3/2023).
RUPST BNI 2023 menetapkan untuk menggantikan Askolani yang sebelumnya menjabat sebagai Komisaris. Askolani digantikan oleh Robertus Billitea.
BNI juga menetapkan pemberhentian dengan hormat dan pengangkatan kembali Komisaris Independen Sigit Widyawan.
Baca Juga:
- Lewat SMEEC, Kilang Pertamina Plaju Komitmen Naikkan Level UMKM Mitra Binaan
- Pertamina Patra Niaga Sumbagsel Sosialisasikan Program Subsidi Tepat
- Fisip UIN Raden Fatah Hadirkan Pakar dari Lima Universitas di Asia, Bahas Eksistensi Peradaban Islam Melayu
Dengan demikian, jajaran dewan komisaris BNI menjadi sebagai berikut:
Komisaris Utama Independen
Agus Martowardojo
Wakil Komisaris Utama Independen
Pradjoto
Komisaris Independen
Sigit Widyawan
Komisaris Independen
Septian Haryo
Komisaris
Imam Sugema
Komisaris
Erwin Ryanto Slamet
Komisaris
Askolani
Komisaris
Susiyanto
Komisaris
Robertus Billitea
Sementara itu, terjadi juga perombakan jajaran direksi yang untuk informasi lebih lanjutnya dapat disimak di bawah ini:
Direktur Utama
Royke Tumilaar
Wakil Direktur Utama
Adi Sulistyowati
Direktur Keuangan
Novita Widya Anggraini
Direktur Retail Banking
Putrama Wahju Setyawan
(sebelumnya Direktur Treasury)
Direktur Institutional Banking
Muhammad Iqbal
(sebelumnya Direktur Enterprise & Commercial Banking)
Direktur Risk Management
David Pirzada
Direktur Wholesale & International Banking
Silvano Winston Rumantir
(sebelumnya Corporate & International Banking)
Direktur Network & Services
Ronny Venir
Direktur Digital & Integrated Transaction Banking
Corina Leyla Karnalies
(sebelumnya Direktur Consumer Banking)
Direktur Human Capital & Compliance
Mucharom
Direktur Teknologi dan Operasional
Toto Prasetio
Tulisan ini telah tayang di www.trenasia.com oleh Idham Nur Indrajaya pada 15 Mar 2023