Sepanjang Sejarah Inilah Deretan Piala Dunia Termahal

(null)

JAKARTA - Piala dunia kali ini diperkirakan memakan biaya yang fantastis dan termahal dalam sejarah, yakni mencapai US$220 miliar. Faktanya, angka itu 20 kali lipat dari yang dihabiskan Rusia saat menjadi tuan rumah pada ajang Piala Dunia 2018 lalu.

Selain Piala Dunia Qatar 2022, perhelatan piala sebelum-sebelumnya juga menelan biaya yang tak sedikit. Ada  Piala Dunia di Russia 2018 menelan anggaran Rp176,351 triliun, lalu  Piala Dunia di Brazil 2014 juga menelan angka Rp228,040 triliun. Disusul Piala Dunia Japan pada 2002 menghabiskan dana Rp106,376 triliun.

Baca Juga :

Berikut ini daftar turnamen Piala Dunia dengan biaya termahal sepanjang sejarah!

Qatar 2022: Rp3,34 Kuadriliun
Russia 2018: Rp176,3 Triliun
Brazil 2014: Rp228 Triliun
Japan 2002: Rp106,3 Triliun
Germany 2006: Rp65,3 Triliun
South Africa 2010: Rp54,7 Triliun
France 1998: Rp34,9 Triliun

Tulisan ini telah tayang di www.trenasia.com oleh Debrinata Rizky pada 16 Oct 2022 

Bagikan

Related Stories